contoh daftar isi penelitian DAFTAR ISI
|
HALAMAN
JUDUL……………………..………….………........................ i
HALAMAN PENGESAHAN........................................................................ ii
HALAMAN PENGESAHAN PEMBIMBING............................................ iii
HALAMAN PERNYATAAN........................................................................ iv
MOTTO DAN PERSEMBAHAN.................................................................... v
ABSTRAK....................................................................................................... vi
KATA PENGANTAR.................................................................................... vii
DAFTAR
ISI……………………………………….………………….......... x
DAFTAR TABEL........................................................................................... xii
BAB
I PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang Penelitian................................................................ 1
1.2 Rumusan Masalah............................................................................ 4
1.3
Batasan
Masalah............................................................................... 4
1.4
Tujuan Penelitian.............................................................................. 5
1.5
Kegunaan Penelitian......................................................................... 6
1.6
Kajian Terhadap Penelitian Terdahulu............................................. 6
1.7 Sistematika Penelitian...................................................................... 9
BAB II KERANGKA TEORI
2.1 Konsep Efektivitas........................................................................... 11
2.2 Bimbingan Rohani Islam.................................................................. 13
1. Pengertian Bimbingan Rohani Islam............................................ 13
2. Dasar Bimbingan Rohani
Islam................................................... 16
3. Tujuan Bimbingan Rohani
Islam................................................. 18
4.
|
5. Unsur-unsur Dalam Bimbingan Rohani Islam............................ 20
2.3 LembagaPemasyarakatan................................................................. 26
1.
Pengertian Lembaga Pemasyarakatan......................................... 26
2. Fungsi Lembaga Pemasyarakatan................................................ 27
2.4 Narapidana Anak.............................................................................. 27
1. Pengertian Anak Secara Umum................................................... 27
2. Hak Anak Dalam Islam............................................................... 28
3. Pengertian Narapidana Anak....................................................... 31
BAB
III METODE PENELITIAN
3.1 Pendekatan dan Jenis Penelitian.......................................................... 33
3.2 Waktu dan Lokasi Penelitian............................................................. 33
3.3 Sumber Data....................................................................................... 34
3.4 Teknik Pengumpulan Data................................................................. 35
3.5 Teknik Keabsahan Data...................................................................... 36
3.6 Teknik Analisis Data.......................................................................... 37
BAB
IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN
4. 1
Gambaran umum lembaga pemasyarakatan
Kelas II A Kota Bengkulu 42
4. 2
Penyajian hasil data………………………………………………… 62
4. 3
Analisis hasil data………………………………………………….. 74
BAB
V
5. 1 Kesimpulan…………………………………………………………. 76
5. 2 Saran………………………………………………………………... 76
DAFTAR
PUSTAKA..................................................................................... 78
LAMPIRAN
|
KATA
PENGATAR
Segala puji dan syukur
kepada Allah SWT atas segala nikmat dan karunia-Nya sehingga penulis dapat
menyelesaikan skripsi yang berjudul “Efektivitas Bimbingan Rohani Islam Pada
Narapidana Anak di Lembaga Pemasyarakatan Kelas II A Kota Bengkulu”.
Shalawat dan salam untuk Nabi
besar Muhammad SAW, yang telah berjuang untuk menyapaikan ajaran Islam sehingga
umat Islam mendapatkan petunjuk ke jalan yang lurus, baik di dunia maupun
akhirat.
Penyusunan skripsi ini
bertujuan untuk memenuhi salah satu syarat guna untuk memperoleh gelar Sarjana
Sosial Islam (S.Sos.I) pada Program Studi Bimbingan Konseling Islam (BKI)
Jurusan Dakwah Fakultas Ushuludin, Adab dan Dakwah Institut Agama Islam Negeri
(IAIN) Bengkulu. Dalam proses penyusunan skripsi ini, penulis mendapatkan
bantuan dari berbagai pihak. Dengan demikian penulis ingin mengucapkan rasa
terima kasih kepada:
1.
Prof. Dr. H. Sirajuddin M,M.Ag,M.H, selaku Rektor
IAIN Bengkulu.
2.
Dr. Ujang Mahadi, M.Si, selaku Dekan Fakultas
Ushuluddin, Adab dan Dakwah dan Pembimbing 1 yang telah memberikan bimbingan
dan arahan dengan penuh kesabaran.
3.
Robeet Thadi, M.Si. selaku Pembimbing Akademik yang
telah memberikan dan arahan dengan penuh kesabaran.
4.
|
5.
Rahmat Ramdhani, M.Sos.I, selaku Pembimbing II, yang
telah memberikan bimbingan, motivasi, semangat, dan arahan dengan penuh
kesabaran.
6.
Kedua orang tuaku yang selalu mendoakan kesuksesan
penulis.
7.
Bapak dan Ibu dosen Jurusan Dakwah IAIN Bengkulu
yang telah mengajar dan membimbing serta memberikan berbagai ilmunya dengan
penuh keikhlasan.
8.
Staf dan karyawan Fakultas Ushuluddin, Adab dan
Dakwah IAIN Bengkulu yang telah memberikan pelayanan dengan baik dalam hal
administrasi.
9.
Mahasiswa BKI khususnya semester IX (Sembilan)
terima kasih atas bantuan kerjasamanya dan telah memberikan waktu untuk
menjawab pertanyaan penelitian.
10. Semua pihak yang telah membantu dalam penulisan
skripsi ini, untuk sahabat-sahabatku Mikha Paramita, Neti Yuliani, Meka
Dewatra, Oktafiani Betasari, Laelatul Fitiyah, Mevi Herawati, Rizky Silvia,
Rian, Martha, Amin, Meggy, Iwan, Jhoni, Ipin, Khadapi, Weli, Noviyanti, Niar,
Mbak Agnes yang selalu memberikan penulis motivasi dan semua teman seperjuangan
angkatan 2011 yang tidak bias disebutkan satu persatu.
Dalam penyusunan skripsi ini
penulis menyadari banyak kelemahan dan kekurangan dari berbagai sisi. Namun
demikian penulis telah berusaha dengan maksimal untuk mencapai hasil akhir
terbaik dalam menulis skripsi ini. Oleh karena itu penulis mengharapkan kritik
dan saran yang sifatnya membangun demi kesempurnaan skripsi ini kedepan.
|
Bengkulu, Desember 2015
Penulis,
Novita sari
NIM. 211 332 7919
|
Motto
|
Sesungguhnya sesudah
kesulitan itu ada kemudahan maka apabila kamu sudah selesai (dari satu urusan)
dan kerjakanlah dengan sungguh (urusan lain) dan kepada Tuhanlah hendaknya kamu
berharap
Jadilah seperti karang di lautan yang kuat
dihantam ombak dan kerjakanlah hal yang bermanfaat untuk diri sendiri dan orang
lain, karena hidup hanyalah sekali. Ingat hanya pada Allah apapun dan di
manapun kita berada kepada Dia-lah tempat meminta dan memohon.
(Novita Sari)
Persembahan
Ø
Teruntuk
Ayahanda dan Ibundaku tersayang yang selama ini telah memberikan kasih sayang,
doa, serta dorongan baik moril, materil dan spirituil sehingga aku dapat
menyelesaikan pendidikan S1 Bimbingan Konseling Islam.
Ø
Untuk
sahabat serta teman-teman seperjuangan kalianlah yang
mengajarkan kebersamaan persahabatan, bahagia, tertawa, dan menangis .....
Ø
Almamater
tercintaku. IAIN BENGKULU............
|
DAFTAR TABEL
Tabel 4.1. Data Pegawai Lembaga Pemasyarakatan Kelas II A Kota
Bengkulu
. 53
Tabel 4.2. Data
Bidang Tugas Lembaga Pemasyarakatan Kelas II A Kota Bengkulu. 55
Tabel 4.3. Data Petugas Pejabat Struktural ......................................................... 56
Tabel 4.4. Data Tahanan/Napi anak ..................................................................... 58
Tabel
4.5. Keadaan Sarana dan Prasarana Lapas Kelas II A Kota Bengkulu...... 61
Tabel
4.6 Profil
Informan Petugas LAPAS
........................................................ 62
Tabel 4.7 Profil Informan Narapidana Anak ...................................................... 62
Tabel 4.8 Jadwal Kegiatan Narapidana di LAPAS Kelas II A Kota
Bengkulu.. 63
|
ABSTRAK
Novita Sari (NIM 211 332 7919) Efektivitas
Bimbingan Rohani Islam Pada Narapidana Anak di Lembaga Pemasyarakatan Kelas II
A Kota Bengkulu.
Penelitian ini bertujuan untuk
mengetahui (1) Bagaimana efektivitas bimbingan rohani pada narapidana anak di
lembaga pemasyarakatan kelas II A Kota Bengkulu. Penelitian ini menggunakan
pendekatan kualitatif, yaitu untuk mendeskripsikan keutuhan suatu kasus dengan
jelas dengan menjelaskan keadaan sebenarnya. Adapun informasi yang diperoleh
dengan cara observasi, wawancara, dokumentasi dan beberapa literature sebagai
bahan rujukan.
Berdasarkan hasil penelitian bahwa pelaksanaan
bimbingan rohani islam bagi narapidana anak di LAPAS Kelas II A Kota Bengkulu
telah berjalan cukup baik, hal ini di tunjukkan dengan kegiatan yang dilakukan sesuai dengan jadwalnya,
dan materinya walaupun tidak memiliki kurikulum, standar atau pedoman, namun
sesuai tujuan bimbingan rohani Islam dimana membantu narapidanan anak untuk
dapat kembali mengingat fungsinya sebagai manusia yaitu beribadah kepada Allah
SWT, serta menjadi seseorang yang berakhlak, percaya diri dan berbepribadian
yang lebih baik lagi.
Kendala yang di hadapi oleh LAPAS dalam upaya memberikan bimbingan
rohani Islam masih cukup banyak, seperti dari kurangnya sumberdaya manusia,
materi dan metode bimbingan yang tidak memiliki kurikulum ataupun pedoman,
serta sarana dan prasarana yang masih kurang. Namun itu semua tertutupi dengan
semangat dari kedua belah pihak baik petugas maupun narapidana anak untuk
saling berbagi ilmu dan membantu.
Berdasarkan hasil penelitian ini
diharapkan akan menjadi bahan informasi dan masukan bagi mahasiswa, para tenaga
pengajar, para peneliti, dan semuapihak yang membutuhkan.
Kata
kunci : Bimbingan, rohani Islam, Lembaga
pemasyarakatan dan narapidana anak
|
||||
|
Post a Comment